Kategori: Berita
-
Bedah Buku Merekam Jejak Kerajaan Jamboe Lipo
Kegiatan Bedah Buku Merekam Jejak Kerajaan Jamboe Lipo dilaksanakan pada Hari Jumat, Tanggal 22 Agustus 2023 di Perpustakaan UNAND Lantai 5. Kegiatan ini diikuti oleh para Mahasiswa/I dan Umum. Sedangkan, pemateri pada kegiatan ini adalah Dr. Wannofri Samry yang merupakan Dosen Sejarah UNAND serta Ketua MSI SUMBAR, Dr. Muhammad Yusra yang merupakan Sekretaris Departemen Hubungan…
-
Seminar Tinjauan Peran dan Kontribusi Indonesia dalam Kerja Sama Pembangunan Internasional
Seminar Tinjauan Peran dan Kontribusi Indonesia dalam Kerja Sama Pembangunan Internasional dilaksanakan pada Hari Selasa, Tanggal 16 Mei 2023 di Ruang Pertemuan Lantai 5 Perpustakaan UNAND. Kegiatan ini diikuti oleh para Volunteer ASISST HI UNAND. Sedangkan, pemateri pada kegiatan ini adalah Maria Renata Hutagalung yang merupakan Direktur Kerja Sama Pembangunan Internasional, Duta Besar Diar Nurbiantoro…